24 Persen Lahan Warga untuk Fasilitas Umum
TARAKAN – Kecamatan Tarakan Utara sangat pantas dijadikan sebagai The New Town (Kota Baru) di Kota Tarakan. Camat Tarakan Utara Jarkasih, mengatakan, lahan yang berada di Tarakan Utara masih banyak yang belum dibangun. Sehingga untuk ke depannya Tarakan Utara sangat cocok dijadikan sebagai kota baru. “Yang jelas untuk Tarakan Utara telah diwacanakan menjadi new town,” beber Jarkasih.
Ia mengemukakan alasannya, karena dengan 600 hektare lahan milik masyarakat yang ada di Tarakan Utara yang sebagian besar belum dibangun akan lebih mudah ditata dan diatur sesuai dengan mekanisme kemajuan pembangunan di segala bidang sektor. “Selain itu akses jalan yang tersedia sekarang meskipun belum sepenuhnya bagus, namun jika hal ini menjadi konsep ke depan maka dalam jangka 3 sampai 4 tahun Tarakan Utara sudah memiliki akses jalan yang memadai,” terangnya kepada Radar Tarakan.
Perencanaan ke depan yang ada di masterplan yang telah dibuat sudah nampak jelas. Luas lahan 600 hektare yang dimiliki masyarakat, kata dia 24 persennya akan digunakan sebagai fasilitas umum, seperti jalan, drainase dan lainnya.
“Dengan catatan kompensasi dari pemerintah dengan memberikan sertifikat kepada masyarakat yang memiliki lahan sebagai bukti akan kepedulian masyarakat terhadap perkembangan pembangunan daerah,” jelasnya.
Sesuai dengan data-data yang ada di Kecamatan Tarakan Utara, 30 persen masyarakat Tarakan Utara telah mendukung pembangunan Tarakan Utara sebagai kota baru. Kenapa 30 persen ? Jarkasih menjelaskan, karena sebagian besar lahan milik masyarakat Tarakan Utara berada di luar Tarakan Utara.
“Meskipun ketika mendata kami sempat mengalami kesulitan karena tanah mereka banyak yang di luar (Tarakan Utara) namun sejauh ini masyarakat mendukung sepenuhnya,” tegasnya kemarin (1/3).
Di wilayah Tarakan Utara juga ada pelabuhan ferry. Dengan pelabuhan itu, maka roda perekonomian masyarakat khususnya di wilayah utara akan semakin berkembang pesat. “Juga pasar Juata Laut, yang akan dijadikan sebagai pasar tradisional yang lengkap dengan terminal akan meningkatkan dan menambah income masyarakat. Begitu pula jika Puskesmas 24 jam Juata Laut telah selesai,” sambungnya.(*/jaj)
Sumber : Radar Tarakan (2 Maret 2010) Borneo
Redirect to TarakanBais
Selasa, 02 Maret 2010
Tarakan Utara Pantas Dijadikan The New Town
.
Selasa, 02 Maret 2010
Entri Populer
-
TARAKAN - Di ajang pameran Pekan Nasional (Penas) Kelompok Tani Nelayan Andalan ( KTNA) XIII di Kutai Kertanegara (Kukar) yang digelar 18-...
-
TARAKAN – Ada kabar terbaru soal kasus dugaan penyimpangan pada pembebasan lahan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) milik PLN Tarakan di ...
-
The meeting of the High Wind in Northern Territory TARAKAN - Since Sunday (3 / 7) night, high waves in the waters north of East Kalimanta...
-
TARAKAN Borneo - not only causing casualties, the clash between two groups of residents in the Tarakan on last week also leaving material ...
-
Beetles Commander Kebalkan Massa, Chief of the Bird Fly Sword Tarakan Borneo - respected. Udin Beams (tattooed), which dubbed as the Comma...
-
Indonesia Indositehost.com Cheap Hosting ( Hosting Murah Indonesia Indositehost.com ) - Cheap Hosting is hungering for newbie bloggers who w...
-
Gebyar Domestic Tourism 2010 Borneo - Tarakan Berau again incised and achievements. This time the successful stand Tarakan champion hopes ...
Label
Agama
(23)
Anggaran
(2)
Barongsai
(1)
BAZ
(2)
BBM
(17)
Bencana Alam
(1)
Budaya
(5)
CPNS
(2)
Cuaca
(2)
Ekonomi
(25)
English
(3)
Expo
(1)
Fasilitas
(28)
Galeri Foto
(21)
Gas
(4)
Hiburan
(9)
HUT Tarakan
(2)
Iklim
(1)
Kampus
(1)
Kasus
(4)
Kebersihan
(5)
Kecelakaan
(4)
Kehutanan
(3)
Kejaksaan
(1)
Kelurahan
(4)
Kependudukan
(1)
Kesehatan
(23)
Keuangan
(1)
KNPI
(2)
Komunitas
(4)
Koperasi
(12)
Korupsi
(2)
Kriminal
(26)
KTP
(9)
Lingkungan Hidup
(7)
Lowongan Kerja
(5)
Migas
(2)
Narkoba
(2)
Olahraga
(32)
Pariwisata
(22)
Parlemen
(16)
PDAM
(5)
Pejabat
(1)
Pelayanan
(3)
Pemerintah
(35)
Pendidikan
(80)
Peraturan
(8)
Perbankan
(3)
Perikanan
(1)
Peristiwa
(27)
Perizinan
(1)
Pertambangan dan Energi
(2)
Pertanahan
(1)
Pertanian
(8)
Perumahan
(9)
Peternakan
(2)
PLN
(6)
PNS
(11)
Polisi
(2)
Politik
(7)
Polres
(11)
Prestasi
(38)
Proyek
(8)
Sembako
(1)
Serba Serbi
(8)
Sosial
(8)
Tarakan
(334)
Teknologi Informasi
(14)
Telpon
(1)
Tenaga Kerja
(2)
TNI-AD
(1)
TNI-AU
(4)
Transportasi
(35)
Walikota
(24)
Warga
(2)
