TARAKAN - Walikota Tarakan, Udin Hianggio mengatakan, sosialisasi kesepakatan damai terus dilakukan kepada warga Tarakan. Namun ia menolak menjelaskan akar bentrok antar warga yang terjadi akhir bulan September lalu.
"Sosialisasi kesepakatan damai masih terus berjalan. Wakapolda Kaltim jalan terus. Memang masih ada perbedaan-perbedaan tetapi saya rasa kita sudah sepakat bahwa perdamiaan itu harus terwujud," ujarnya.
Ia mengatakan, bencana yang terjadi di Tarakan merupakan bagian dari bencana nasional yang juga terjadi di daerah lain. Bencana yang terjadi di Tarakan tidak seberapa jika dibandingkan di daerah lain. Seperti adanya penyerangan Markas Polsek.
"Bentrok dimana-mana terjadi. Bagaimana bencana-bencana nasional? Jadi apa keinginan pemerintah? Ini kita evaluasi semua termasuk kita, anda. Anda mungkin lebih tahu, jangan tanya sama saya. Kenapa bangsa ini begini karena rusak akhlak moral," katanya.
Ia juga enggan menjawab saat ditanya kaitan bentrok dengan kecemburuan sosial terkait distribusi sumber daya alam yang tidak merata.
"Kalau tanya ini kan memperkeruh masalah lagi. Upaya yang kita lakukan anggaran itu kan ada di DPR. Misalnya untuk pembangunan gedung kesenian, nanti juga kita akan tagih janji komisi III DPR untuk membantu Pemkot Tarakan termasuk kapal patroli. Nanti sama-sama kita ke Jakarta," katanya.
Sumber: TribunNews (11 Oktober 2010) Borneo
Redirect to TarakanBais
Senin, 11 Oktober 2010
Walikota Tarakan : Sosialiasi Perdamaian Terus Berjalan
.
Senin, 11 Oktober 2010
Entri Populer
-
TARAKAN - Department of Industry Trade Cooperatives (Disperindagkop) and SMEs Tarakan city insisted begin Monday, July 11, 2011 bottles of ...
-
TARAKAN - In some private schools that notabe Islamic schools require prospective students to take the test recite the Quran. Those who d...
-
Catatan prestasi Barongsai Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Tarakan terus bersinar. Salah satu buktinya, berhasil menyapu b...
-
TARAKAN - Kota Tarakan kembali menjadi nominasi peraih penghargaan Kota Sehat tingkat nasional 2011. Tim penilai dari Kementerian Kesehata...
-
TARAKAN - Selama empat hari, Senin (20/6/2011) hingga Kamis (23/6/2011)di Gedung Serbaguna, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disduk...
-
TARAKAN Borneo - Thousands of people packed the Grand Mosque Muslim Tarakan Tarakan for Eid al-Adha prayers, yesterday morning (17/11). ...
-
Walikota Tarakan - Sportama International Tenis Tournament Men's Future June 06-13 2010 At Telaga Keramat Indoor Tarakan City
-
TARAKAN - Dengan adanya penambahan penerbangan Lion Air yang memilih rute Tarakan-Jakarta mendapat respon yang baik dari manajemen Bandara ...
-
To regulate the circulation of alcoholic beverages (minol) Tarakan City Government through the Department of Trade Industry, Cooperatives an...
-
TARAKAN - Tidak beroperasionalnya maskapai Mandala Airlines di Bandara Juwata Tarakan, akhirnya manajemen Bandara Juwata Tarakan memutuskan...
Label
Agama
(23)
Anggaran
(2)
Barongsai
(1)
BAZ
(2)
BBM
(17)
Bencana Alam
(1)
Budaya
(5)
CPNS
(2)
Cuaca
(2)
Ekonomi
(25)
English
(3)
Expo
(1)
Fasilitas
(28)
Galeri Foto
(21)
Gas
(4)
Hiburan
(9)
HUT Tarakan
(2)
Iklim
(1)
Kampus
(1)
Kasus
(4)
Kebersihan
(5)
Kecelakaan
(4)
Kehutanan
(3)
Kejaksaan
(1)
Kelurahan
(4)
Kependudukan
(1)
Kesehatan
(23)
Keuangan
(1)
KNPI
(2)
Komunitas
(4)
Koperasi
(12)
Korupsi
(2)
Kriminal
(26)
KTP
(9)
Lingkungan Hidup
(7)
Lowongan Kerja
(5)
Migas
(2)
Narkoba
(2)
Olahraga
(32)
Pariwisata
(22)
Parlemen
(16)
PDAM
(5)
Pejabat
(1)
Pelayanan
(3)
Pemerintah
(35)
Pendidikan
(80)
Peraturan
(8)
Perbankan
(3)
Perikanan
(1)
Peristiwa
(27)
Perizinan
(1)
Pertambangan dan Energi
(2)
Pertanahan
(1)
Pertanian
(8)
Perumahan
(9)
Peternakan
(2)
PLN
(6)
PNS
(11)
Polisi
(2)
Politik
(7)
Polres
(11)
Prestasi
(38)
Proyek
(8)
Sembako
(1)
Serba Serbi
(8)
Sosial
(8)
Tarakan
(334)
Teknologi Informasi
(14)
Telpon
(1)
Tenaga Kerja
(2)
TNI-AD
(1)
TNI-AU
(4)
Transportasi
(35)
Walikota
(24)
Warga
(2)