TARAKAN – Pesatnya pertumbuhan pemukiman warga dengan nama jalan yang dibuat warga sendiri mengakibatkan, ditemui beberapa nama jalan yang tidak serasi dalam suatu wilayah.
Misalnya, di Kelurahan Karang Balik, banyak ditemui nama jalan menggunakan nama bunga. Di kelurahan lainnya juga ditemukan jalan menggunakan nama bunga. Pihak Dinas Perhubungan maupun Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang mengakui hal ini, dan mengatakan bahwa kondisi juga terjadi di kelurahan lainnya.
“Untuk penataannya bagaimana itu ada di Bidang Tata Ruang Dinas Pekerjaan Umum. Kalau kami hanya secara teknisnya saja seperti ukuran lebar dan luasnya jalan itu berapa,” kata Kepala Dinas Perhubungan Kota Tarakan, Budi Prayitno kepada Radar Tarakan kemarin (29/6).
Berkenaan dengan hal itu, Dinas Pekerjaan Umum dan tata Ruang Tarakan melalui Bidang Tata Ruang Pemerintah Kota Tarakan akan melakukan penataan ulang nama-nama jalan tersebut. Mengenai waktunya, belum dapat ditentukan karena perlu tinjau lapangan dan kajian yang sesuai dengan kriteria dan aturan yang berlaku.
Kepala Bidang Tata Ruang, Ajat Jatnika mengatakan, pembagian nama jalan di Tarakan terbagi dari beberapa wilayah yang dikenal dengan konsep nama pahlawan, pohon, pulau, bunga, atau kembang dan sungai.
“Ada beberapa jalan menurut pantauan kami belum tertata dengan baik. Untuk itu ke depan akan kami tata termasuk juga nama-nama sungai yang masih tumpah tindih,” katanya.
Mengenai jumlah berapa banyak nama jalan dan ruas jalan di Tarakan, mantan Kepala Seksi Bidang Pengairan dan mantan Kepala Kebersihan Dinas Kebersihan, Pertamanan dan Pemakaman Tarakan ini mengakui, belum mengetahui persis.
“Tapi yang jelas akan kita tata ulang. Untuk nama-nama jalan yang dilakukan sendiri oleh warga sebenarnya tidak masalah karena belum ada panduan hukum untuk pemberian nama jalan yang dilakukan warga karena berdasarkan perda hanya mengatur penetapan batas daerah, manfaat jalan dan pengawasan, tapi tetap akan ditata,” bebernya.
Pasalnya, selain nama jalan di beberapa wilayah ada yang ganda, ada pula jalan yang justru tak punya nama terutama nama-nama gang.(sur)
Sumber : radartarakan.co.id (30 Juni 2011)
Redirect to TarakanBais
Kamis, 30 Juni 2011
Penamaan Jalan di Tarakan Masih Amburadul
.
Kamis, 30 Juni 2011
Entri Populer
-
TARAKAN - Department of Industry Trade Cooperatives (Disperindagkop) and SMEs Tarakan city insisted begin Monday, July 11, 2011 bottles of ...
-
TARAKAN - In some private schools that notabe Islamic schools require prospective students to take the test recite the Quran. Those who d...
-
Catatan prestasi Barongsai Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Tarakan terus bersinar. Salah satu buktinya, berhasil menyapu b...
-
TARAKAN - Kota Tarakan kembali menjadi nominasi peraih penghargaan Kota Sehat tingkat nasional 2011. Tim penilai dari Kementerian Kesehata...
-
TARAKAN - Selama empat hari, Senin (20/6/2011) hingga Kamis (23/6/2011)di Gedung Serbaguna, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disduk...
-
TARAKAN Borneo - Thousands of people packed the Grand Mosque Muslim Tarakan Tarakan for Eid al-Adha prayers, yesterday morning (17/11). ...
-
Walikota Tarakan - Sportama International Tenis Tournament Men's Future June 06-13 2010 At Telaga Keramat Indoor Tarakan City
-
TARAKAN - Dengan adanya penambahan penerbangan Lion Air yang memilih rute Tarakan-Jakarta mendapat respon yang baik dari manajemen Bandara ...
-
To regulate the circulation of alcoholic beverages (minol) Tarakan City Government through the Department of Trade Industry, Cooperatives an...
-
TARAKAN - Tidak beroperasionalnya maskapai Mandala Airlines di Bandara Juwata Tarakan, akhirnya manajemen Bandara Juwata Tarakan memutuskan...
Label
Agama
(23)
Anggaran
(2)
Barongsai
(1)
BAZ
(2)
BBM
(17)
Bencana Alam
(1)
Budaya
(5)
CPNS
(2)
Cuaca
(2)
Ekonomi
(25)
English
(3)
Expo
(1)
Fasilitas
(28)
Galeri Foto
(21)
Gas
(4)
Hiburan
(9)
HUT Tarakan
(2)
Iklim
(1)
Kampus
(1)
Kasus
(4)
Kebersihan
(5)
Kecelakaan
(4)
Kehutanan
(3)
Kejaksaan
(1)
Kelurahan
(4)
Kependudukan
(1)
Kesehatan
(23)
Keuangan
(1)
KNPI
(2)
Komunitas
(4)
Koperasi
(12)
Korupsi
(2)
Kriminal
(26)
KTP
(9)
Lingkungan Hidup
(7)
Lowongan Kerja
(5)
Migas
(2)
Narkoba
(2)
Olahraga
(32)
Pariwisata
(22)
Parlemen
(16)
PDAM
(5)
Pejabat
(1)
Pelayanan
(3)
Pemerintah
(35)
Pendidikan
(80)
Peraturan
(8)
Perbankan
(3)
Perikanan
(1)
Peristiwa
(27)
Perizinan
(1)
Pertambangan dan Energi
(2)
Pertanahan
(1)
Pertanian
(8)
Perumahan
(9)
Peternakan
(2)
PLN
(6)
PNS
(11)
Polisi
(2)
Politik
(7)
Polres
(11)
Prestasi
(38)
Proyek
(8)
Sembako
(1)
Serba Serbi
(8)
Sosial
(8)
Tarakan
(334)
Teknologi Informasi
(14)
Telpon
(1)
Tenaga Kerja
(2)
TNI-AD
(1)
TNI-AU
(4)
Transportasi
(35)
Walikota
(24)
Warga
(2)