TARAKAN – Walikota Tarakan Haji Udin Hianggio kemarin resmi menyerahkan bantuan berupa sembako kepada seluruh warga yang menjadi korban kebakaran di Beringin III, Kelurahan Selumit Pantai. Dikatakan walikota, bantuan yang diberikan pemerintah kota tersebut harus sesuai dengan prosedur tetap yang ada dan hal tersebut sudah berjalan. Namun begitu, masih ada bantuan lainnya yang masih berproses. Bantuan tersebut nantinya akan diserahkan kepada pemilik rumah maupun penyewa. “Bantuan yang diberikan tentunya sudah sesuai ketentuan,” ujar walikota sesaat setelah mendarat di Bandara Juwata dan langsung menuju lokasi kebakaran, kemarin sore.
Meski pemerintah telah menyalurkan bantuan, pemerintah pun tidak menutup kesempatan kepada berbagai organisasi masyarakat yang melakukan aksi sebagai bentuk solidaritas. Namun begitu, walikota mengingatkan dengan banyaknya posko bantuan diharapkan menjadi bentuk spontanitas yang baik. Pasalnya, ini adalah salahsatu bentuk kepedulian sosial masyarakat yang masih terpelihara hingga sekarang. “Saya mengharapkan pos bantuan yang ada menjadi contoh yang baik buat yang lainnya. Karena organisasi pemuda merupakan generasi penerus demi kepentingan sosial. Insya Allah mereka akan menjadi pemimpin yang peduli dengan kepentingan masyarakat,” jelas walikota. “Saya mengimbau kepada seluruh organisasi yang melakukan pungutan sumbangan untuk melakukannya dengan ikhlas dan tanpa ada kepentingan sebab ini tidak ada barokahnya. Karena suatu saat bantuan ini akan menjadi bencana jika mereka selewengkan,” pesan walikota lagi.
Bantuan yang disalurkan pemkot bersumber dari dana sosial APBD Kota 2011. Soal posko pengungsian yang dibentuk pemkot, diakuinya sejauh ini tidak banyak dimanfaatkan warga korban kebakaran lantaran hampir 99 persen warga memilih untuk menumpang di rumah sanak keluarga.(ddq/ndy)
Sumber : radartarakan (23 September 2011)
Redirect to TarakanBais
Jumat, 23 September 2011
Jangan Ada Kepentingan Dibalik Sumbangan
.
Jumat, 23 September 2011
Entri Populer
-
TARAKAN - Department of Industry Trade Cooperatives (Disperindagkop) and SMEs Tarakan city insisted begin Monday, July 11, 2011 bottles of ...
-
TARAKAN - In some private schools that notabe Islamic schools require prospective students to take the test recite the Quran. Those who d...
-
Catatan prestasi Barongsai Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Tarakan terus bersinar. Salah satu buktinya, berhasil menyapu b...
-
TARAKAN - Kota Tarakan kembali menjadi nominasi peraih penghargaan Kota Sehat tingkat nasional 2011. Tim penilai dari Kementerian Kesehata...
-
TARAKAN - Selama empat hari, Senin (20/6/2011) hingga Kamis (23/6/2011)di Gedung Serbaguna, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disduk...
-
TARAKAN Borneo - Thousands of people packed the Grand Mosque Muslim Tarakan Tarakan for Eid al-Adha prayers, yesterday morning (17/11). ...
-
Walikota Tarakan - Sportama International Tenis Tournament Men's Future June 06-13 2010 At Telaga Keramat Indoor Tarakan City
-
TARAKAN - Dengan adanya penambahan penerbangan Lion Air yang memilih rute Tarakan-Jakarta mendapat respon yang baik dari manajemen Bandara ...
-
To regulate the circulation of alcoholic beverages (minol) Tarakan City Government through the Department of Trade Industry, Cooperatives an...
-
TARAKAN - Tidak beroperasionalnya maskapai Mandala Airlines di Bandara Juwata Tarakan, akhirnya manajemen Bandara Juwata Tarakan memutuskan...
Label
Agama
(23)
Anggaran
(2)
Barongsai
(1)
BAZ
(2)
BBM
(17)
Bencana Alam
(1)
Budaya
(5)
CPNS
(2)
Cuaca
(2)
Ekonomi
(25)
English
(3)
Expo
(1)
Fasilitas
(28)
Galeri Foto
(21)
Gas
(4)
Hiburan
(9)
HUT Tarakan
(2)
Iklim
(1)
Kampus
(1)
Kasus
(4)
Kebersihan
(5)
Kecelakaan
(4)
Kehutanan
(3)
Kejaksaan
(1)
Kelurahan
(4)
Kependudukan
(1)
Kesehatan
(23)
Keuangan
(1)
KNPI
(2)
Komunitas
(4)
Koperasi
(12)
Korupsi
(2)
Kriminal
(26)
KTP
(9)
Lingkungan Hidup
(7)
Lowongan Kerja
(5)
Migas
(2)
Narkoba
(2)
Olahraga
(32)
Pariwisata
(22)
Parlemen
(16)
PDAM
(5)
Pejabat
(1)
Pelayanan
(3)
Pemerintah
(35)
Pendidikan
(80)
Peraturan
(8)
Perbankan
(3)
Perikanan
(1)
Peristiwa
(27)
Perizinan
(1)
Pertambangan dan Energi
(2)
Pertanahan
(1)
Pertanian
(8)
Perumahan
(9)
Peternakan
(2)
PLN
(6)
PNS
(11)
Polisi
(2)
Politik
(7)
Polres
(11)
Prestasi
(38)
Proyek
(8)
Sembako
(1)
Serba Serbi
(8)
Sosial
(8)
Tarakan
(334)
Teknologi Informasi
(14)
Telpon
(1)
Tenaga Kerja
(2)
TNI-AD
(1)
TNI-AU
(4)
Transportasi
(35)
Walikota
(24)
Warga
(2)