TARAKAN – Menilik keinginan Walikota Tarakan Haji Udin Hianggio agar Tarakan memiliki beberapa stadion sepakbola multifungsi terstandar sebagai stadion penunjang Stadion Utama Datu Adil yang mulai ‘kelelahan’, pihak Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) Kota Tarakan pun mengeluarkan sejumlah saran penting. Di antaranya, agar lebih mempermudah proses pengembangan stadion sepakbola penunjang tersebut maka luas lahan yang dibutuhkan, minimal lima hektare. Lalu, agar proses pembinaan persepakbolaan dan pengolahragaan masyarakat dapat terealisir maka disarankan agar stadion penunjang dibangun di 4 kecamatan, selama ada lahan yang memungkinkan.
“Soal keadaan Datu Adil (butuh istirahat), sebenarnya sejak dulu sudah diperkirakan. Kami memang menduga, tak mungkin hanya ada satu stadion untuk berbagai kegiatan olahraga dan lainnya,” ucap Kepala DPUTR Jamaluddin pada temu media, belum lama ini.
Terkait saran-saran tadi, Jamaluddin menilai pihaknya mempertimbangkan kepentingan jangka panjang dan jangka pendek dari upaya pengembangan stadion penunjang, jika benar terealisir.
“Kalau untuk jangka pendeknya, mungkin kita bisa memanfaatkan lapangan sepakbola Panglima Batur (milik Lanal Tarakan, Red.). Tapi, kita akan kesulitan membangun tribun yang terstandar, meski dari sisi lapangannya sangat memadai dibandingkan lapangan sepakbola milik Pemkot di Kampung VI,” tandasnya. Nah untuk kebutuhan kedepan, DPUTR menyarankan agar instansi yang mewenangi pembangun stadion tersebut (Disbudparpora) untuk menatap peluang pembangunannya di wilayah utara Tarakan.(ndy)
Sumber : radartarakan.co.id (16 Juli 2011)
Redirect to TarakanBais
Sabtu, 16 Juli 2011
DPUTR Tarakan Sarankan Bangun Stadion Baru
.
Sabtu, 16 Juli 2011
Entri Populer
-
TARAKAN - Department of Industry Trade Cooperatives (Disperindagkop) and SMEs Tarakan city insisted begin Monday, July 11, 2011 bottles of ...
-
TARAKAN - In some private schools that notabe Islamic schools require prospective students to take the test recite the Quran. Those who d...
-
Catatan prestasi Barongsai Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) Tarakan terus bersinar. Salah satu buktinya, berhasil menyapu b...
-
TARAKAN - Kota Tarakan kembali menjadi nominasi peraih penghargaan Kota Sehat tingkat nasional 2011. Tim penilai dari Kementerian Kesehata...
-
TARAKAN - Selama empat hari, Senin (20/6/2011) hingga Kamis (23/6/2011)di Gedung Serbaguna, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disduk...
-
TARAKAN Borneo - Thousands of people packed the Grand Mosque Muslim Tarakan Tarakan for Eid al-Adha prayers, yesterday morning (17/11). ...
-
Walikota Tarakan - Sportama International Tenis Tournament Men's Future June 06-13 2010 At Telaga Keramat Indoor Tarakan City
-
TARAKAN - Dengan adanya penambahan penerbangan Lion Air yang memilih rute Tarakan-Jakarta mendapat respon yang baik dari manajemen Bandara ...
-
To regulate the circulation of alcoholic beverages (minol) Tarakan City Government through the Department of Trade Industry, Cooperatives an...
-
TARAKAN - Tidak beroperasionalnya maskapai Mandala Airlines di Bandara Juwata Tarakan, akhirnya manajemen Bandara Juwata Tarakan memutuskan...
Label
Agama
(23)
Anggaran
(2)
Barongsai
(1)
BAZ
(2)
BBM
(17)
Bencana Alam
(1)
Budaya
(5)
CPNS
(2)
Cuaca
(2)
Ekonomi
(25)
English
(3)
Expo
(1)
Fasilitas
(28)
Galeri Foto
(21)
Gas
(4)
Hiburan
(9)
HUT Tarakan
(2)
Iklim
(1)
Kampus
(1)
Kasus
(4)
Kebersihan
(5)
Kecelakaan
(4)
Kehutanan
(3)
Kejaksaan
(1)
Kelurahan
(4)
Kependudukan
(1)
Kesehatan
(23)
Keuangan
(1)
KNPI
(2)
Komunitas
(4)
Koperasi
(12)
Korupsi
(2)
Kriminal
(26)
KTP
(9)
Lingkungan Hidup
(7)
Lowongan Kerja
(5)
Migas
(2)
Narkoba
(2)
Olahraga
(32)
Pariwisata
(22)
Parlemen
(16)
PDAM
(5)
Pejabat
(1)
Pelayanan
(3)
Pemerintah
(35)
Pendidikan
(80)
Peraturan
(8)
Perbankan
(3)
Perikanan
(1)
Peristiwa
(27)
Perizinan
(1)
Pertambangan dan Energi
(2)
Pertanahan
(1)
Pertanian
(8)
Perumahan
(9)
Peternakan
(2)
PLN
(6)
PNS
(11)
Polisi
(2)
Politik
(7)
Polres
(11)
Prestasi
(38)
Proyek
(8)
Sembako
(1)
Serba Serbi
(8)
Sosial
(8)
Tarakan
(334)
Teknologi Informasi
(14)
Telpon
(1)
Tenaga Kerja
(2)
TNI-AD
(1)
TNI-AU
(4)
Transportasi
(35)
Walikota
(24)
Warga
(2)